Home / redaktur (page 4)

redaktur

Target Palembang Raih 127 Medali Emas di Porprov XII

VOSMedia, PALEMBANG – Kontingen Kota Palembang yang akan bertanding pada Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Sumsel memasang target 127 emas. Ini merupakan upaya Kota Palembang untuk mempertahankan predikat Juara Umum. Sebagai upaya mempertahankan predikat Juara Umum, Kota Palembang menargetkan meraih 127 emas, pada Pekan Olahraga Provinsi(Porprov) Sumsel, yang akan di gelar …

Read More »

Upaya Kemensos Tutup Celah LKS Bodong

VOSMedia, PALEMBANG – Kementerian Sosial tengah gencar melakukan Sosialisasi terkait rencana penerbitan akreditasi bagi ratusan LKS yang ada di Seluruh Indonesia. Hal ini terjadi mengingat menjamurnya Lembaga Kesejahteraan Sosial (LKS) di Indonesia tak terkecuali di Provinsi Sumatera Selatan. Siti Nurhayati, Penyuluh Sosial Kemensos didampingi, Masitotu Mulya, Kepala Seksi Pemetaan Direktorat …

Read More »

Sukseskan Kejuaraan Bowling World Cup 2019 di Sumsel

VOSMedia, PALEMBANG – Pemerintah Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) mulai gencar melakukan sosialisasi Kegiatan Kejuaraan Bowling World Cup yang akan digelar di Bowling Centre Jakabaring Sport City (JSC) pada Tanggal 16-24 November 2019, dan akan diikuti oleh 93 Negara dan menjadikan Kejuaraan dengan memiliki kontingen terbesar selama diadakan di Sumatera Selatan. …

Read More »

Wabub OKI Datangi Korban KARHUTLA di Pengungsian

VOSMedia, OKI – Wakil Bupati Ogan Komering Ilir, H.M. Djakfar Shodiq memastikan warga yang dievakuasi akibat terdampak kabut asap akibat kebakaran lahan di areal dekat PT RAJ Sepucuk, Kayuagung terlayani. “Bukan banyaknya bantuan yang diberikan tapi pelayanan dan kehadiran pemerintah ditengah bencana yang mereka alami yang kita pastikan” Ungkap Wabup …

Read More »

Hinayah Tambah Medali Perak Kontingen Sumsel

VOSMedia, BENGKULU, – Climber Sumatra Selatan M Hinayah gagal memenuhi target meraih medali emas di nomor Speed World Record Perorangan Putra Porwil Sumatra X 2019 Bengkulu, Minggu (03/11). Tampil di final, Hinayah tak mampu menyelesaikan perlombaan. Hinayah melaju mulus hingga babak final. Di final Hinayah bersaing dengan wakil tuan rumah …

Read More »

Terima Tim Kajida Wantannas, Wagub Mawardi Curhat Soal Karhutla dan Angka Kemiskinan

VOSMedia, PALEMBANG – Mengawali agenda kerjanya pada awal pekan, Wakil Gubernur Sumsel Mawardi Yahya menerima tim kajian daerah (Kajida) Sekretariat Jenderal Dewan Ketahanan Nasional diketuai Mayjend TNI Afanti Suloli, di ruang rapat gubernur, Senin (4/11) pagi. Kepada tim Kajida, Mawardi Yahya menyampaikan sejumlah hal sebagai bahan masukan untuk dikaji. Menurutnya …

Read More »

Piala Gubernur Sumsel Resmi Dimulai, PPLP-D Kalahkan Ulu Rawas 3 -1

VOSMedia, PALEMBANG – Turnamen Sepak Bola U-20 Piala Gubernur Sumatera Selatan (Sumsel) yang mempertemukan juara dari 17 kabupaten dan kota se Sumsel, resmi dimulai di Stadion Bumi Sriwijaya, sabtu (2/11/19) Turnamen yang baru pertama kali digelar di Sumsel itu, mempertemukan Ulu Rawas dari Kabupaten Musi Rawas Utara (Muratara) dengan PPLP-D …

Read More »

Atlet FPTI Sumsel Sumbang Medali Emas

VOSMedia, PALEMBANG – Kontingen Sumsel akhirnya membuka keran medali emas pada Pekan Olahraga Wilayah (Porwil) X Bengkulu, lewat cabag olahraga (cabor) Panjat Dinding, yang mampu menyumbangkan emas pertama untuk Sumsel, jumat (1/11/19). Atlet panjat tebing Sumsel, Alimin Nurdin, berhasil memberikan emas tersebut setelah di partai final nomor lead perorangan putra, …

Read More »